Tutorial Cara Bergabung ke dalam Tim Kelas Menggunakan Kode Tim

Sehubungan banyak yang bertanya bagaimana cara bergabung ke dalam tim kelas menggunakan kode tim di Microsoft Teams, berikut ini adalah tutorial cara bergabung ke dalam tim kelas menggunakan kode tim.

  1. Pilih menu Teams/Tim yang ada di kiri layer
  2. Kemudian pilih tombol Bergabung atau Buat Tim
  3. Makan akan tampil jendela Bergabunglah atau buat tim, seperti contoh gambar berikut
  4. Masukan kode yang telah diberikan oleh Trainer ke dalam kotak isian Bergabung dengan Tim dengan kode
  5. Kemudian pilih tombol Gabung dengan tim
  6. Maka anda telah masuk ke dalam Tim dengan menggunakan Kode

Simak juga video tutorial cara bergabung ke dalam tim kelas menggunakan kode tim di Microsoft Teams pada video berikut:

Demikian tutorial cara bergabung ke dalam tim kelas menggunakan kode tim di Microsoft Teams. Semoga bermanfaat. Terima kasih.

Wassalaam,
Bambang Herlandi
www.bambangherlandi.web.id

Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *